Untuk mendapatkan space iklan dihalaman ini silahkan hubungi owner Blog Design, Kami akan secepatnya merespon dan mempertimbangkan letak dari iklan text dan banner anda...

Monday, June 3, 2013

Cara membuat entri populer di blogsopt

scren shoot widget entri populerEntri populer dalam suatu halaman blogspot dapat dikatakan sebagai jalan pintas untuk menampilkan
artikel yang sudah diposting dan paling banyak dilihat pengunjung blog, dalam hal ini para pemilik blog dapat menampilkan artikel yang baru diposting dalam halaman blog agar para pengunjung dapat melihat lebih mudah tentang artikel apa saja yang diposting dalam halaman ini dan serring dikunjungi. Biasanya dalam halaman halaman blogspot sering kita dapati widget ini.nah bila anda seorang pengunjung blog pastinya anda akan melihat artikel yang lain diblog tersebut bila anda memerlukannya dan saat widget ini dipasang di halaman blog dan beberapa artikel muncul dengan gesit pasti anda klik artikel tersebut untuk membacanya. menampilkan entri populer dalam halaman blog dapat kita edit sesuai dengan tampilan blog kita dan selera kita, untuk itu dalam postingan saya kali ini saya akan menjelaskan tata cara pemasangan widget populer post yang satu ini , agar para sobat bloger yang masih baru dalam bloging lebih memahami widget populer post yang satu ini.

  • Seperti biasa login to blog
  • Klik " Tata Letak" ( Pilih tempat widget  sesuai dengan tampilan halaman blog anda )
  • Lihat gambar dibawah ini

scren shoot tata letak blogspot
scren shoot tata letak blogspot

Setelah anda menambahkan gadget silahkan klik Entri populer, tampilannya seperti gambar yang ada diatas sekali. Silahkan edit pada halaman konfigurasi Entri Populer sesuai dengan tampilan blog anda, lihat gambar dibawah ini.

scren shoot konfigurasi entri populer
scren shoot konfigurasi entri populer


Keterangan

  • Judul : Silahkan buat judul widget sesuai dengan keperluan anda.
  • Paling Banyak Dikunjungi
    Setiap Saat : Menampilkan artikel yang dikunjungi setiap saat.
    30 hari terakhir : Menampilkan artikel yang dikunjungi 30 hari terakhir
    7 hari terakhir : menampilkan artikel yg dikunjungi dalam satu minggu.
  • Tampilkan judul entri dengan
    Thumbnail gambar :Bila dicentang akan menampilkan artikel dengan gambar bila ada gambar
    Cuplikan : Bila dicentang akan menampilkan cuplikan dari artikel
    Tampilkan hingga : Menampilkan jumlah artikel dalam halaman
  • Kilk simpan untuk menampilkan widget Entri Populer dalam halaman blog

Terimakasih atas kunjungannya,Bila anda suka dengan artikel ini silahkan JOIN TO MEMBER BLOG atau berlangganan geratis Artikel dari blog ini, daftarkan email anda pada form subscribe dibawah halaman . Pergunakan vasilitas diblog ini untuk mempermudah anda. Bila ada masalah dalam penulisan artikel ini silahkan kontak saya melalui kotak komentar yang ada dibawah atau gunakan fasilitas yang ada diblog ini untuk menghubungi saya.

Salam Blogger.... !!! .

Me

Admin Rivai Silaban

Share article with : Google+ Facebook Twitter
Di posting oleh : Unknown Update pada : 1:54 PM

4 comments :

  1. Mas Silaban, Salam kenal, saya mau tanya, blog saya templatenya bukan bawaaan blogspot, ketka pasang populer post kenapa tidak muncul ya,,, apa yang salah.

    mohon di cek http://raffasofyan.blogspot.com

    ReplyDelete
  2. wow gooooooooood top makasih ya mas triknya. pokonya maknyus lah.

    ReplyDelete

1. Komentar SPAM Akan secepatnya dihapus
2. Pastikan untuk " Berlangganan Lewat Email " untuk membangun kreatifitas blog ini
3. Cek komentar masuk sebelum bertanya.
4. Link aktiv tidak akan berpungsi.
5. Dilarang menyebarluaskan artikel tanpa persetujuan dari saya.
6. Untuk mengajukan pertanyaan diluar postingan diatas, silahkan klik " Forum Diskusi "
7. Bergabung dengan kami untuk menjadi member Klik " Join to Member "
8. Komentar yang mengandung code tag HTML, konversikan terlebih dulu silahkan klik " Konversi Kode "

Salam bloger .. !!
Pergunakan semua fasilitas di Blog ini untuk mempermudah anda..
Konversi Kode Forum Diskusi Join to Blog